
Acara dimeriahkan oleh pelayanan kesehatan berupa cek gula darah, tensi darah serta bekam, peserta seminar sangat antusias ini terbukti dengan kedatangan mereka sangat membludak, tujuan dari seminar ini merupakan bentuk sosialisasi pengobatan ala Rasulullah Saw.
Acara dimulai pada pukul 07.00 Wib s/d 15.30 wib